Latihan CAT CPNS 2014

Presiden Gelar Rapat Bahas RUU Aparatur Sipil Negara

Kamis, 11 Juli 2013

Bagi yang berminat melamar CPNS tahun ini diharapkan melakukan persiapan yang matang untuk menghadapi ujian CPNS nanti. Karena penerimaan CPNS 2014 akan dilakukan dengan murni dan trasparan dimana sepenuhnya ditangani pemerintah pusat bekerjasama dengan konsorsium perguruan tinggi. Dan perlu diingat bahwa sistem ujian CPNS 2014 diharuskan menggunakan CAT (Computer Assisted Test) tanpa terkecuali. Jadi jika ingin lulus CPNS satu-satunya cara adalah dengan belajar dan melakukan persiapan mantap.

Apa sebaiknya persiapan yang dilakukan?

Untuk memudahkan anda mempelajari Soal-Soal CPNS menggunakan CAT dengan metode yang tepat, Coba gabung di Program
Ini

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menggelar rapat terbatas Kabinet Indonesia Bersatu (KIB) II membahas soal Rancangan Undang Undang Aparatur Sipil Negara (RUU ASN) di Kantor Kepresidenan, Jakarta, Kamis (11/7).

“Ini adalah rapat lanjutan di tingkat pemerintah sebelum Rancangan Undang Undang Aparatur Sipil Negara diajukan ke Dewan Perwakilan Rakyat,” kata Juru Bicara Kepresidenan Julian Pasha di Jakarta, Kamis (11/7).

Julian mengatakan, pemerintah bertekad untuk secepatnya menyelesaikan RUU ASN yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas dan daya saing Pegawai Negeri Sipil (PNS) di seluruh Indonesia.

“Secepatnya dirampungkan karena penting bagi reformasi birokrasi,” kata dia. [beritasatu]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Cari

Arsip Berita

Latihan CAT CPNS 2014