Latihan CAT CPNS 2014

Formasi Penerimaan CPNS BPS Aceh 2012 - Badan Pusat Statistik

Sabtu, 28 Juli 2012

Bagi yang berminat melamar CPNS tahun ini diharapkan melakukan persiapan yang matang untuk menghadapi ujian CPNS nanti. Karena penerimaan CPNS 2014 akan dilakukan dengan murni dan trasparan dimana sepenuhnya ditangani pemerintah pusat bekerjasama dengan konsorsium perguruan tinggi. Dan perlu diingat bahwa sistem ujian CPNS 2014 diharuskan menggunakan CAT (Computer Assisted Test) tanpa terkecuali. Jadi jika ingin lulus CPNS satu-satunya cara adalah dengan belajar dan melakukan persiapan mantap.

Apa sebaiknya persiapan yang dilakukan?

Untuk memudahkan anda mempelajari Soal-Soal CPNS menggunakan CAT dengan metode yang tepat, Coba gabung di Program
Ini

Berikut ini adalah informasi Penerimaan CPNS BPS Aceh 2012. Bagi anda warga aceh yang memenuhi persyaratan CPNS BPS 2012 ini silahkan mendaftar. Jumlah alokasi Formasi pegawai negeri sipil tahun 2012 dari propinsi Aceh adalah sebanyak 11 orang dengan rincian DIII 4 formasi dan S1 7 formasi.

No Kab / Kota Pendidikan Penempatan Kode Pilihan
1 Aceh Tenggara DIII * Kec. Ketambe 01
2 Aceh Timur DIII * Kec. Pate Bidari 02
3 Aceh Tengah DIII * Kec. Bintang 03
4 Aceh Besar DIII * Kec. Kuta Cot Glie 04
5 Pidie S1 * Kec. Padang Tiji 05
6 Bireuen S1 * Kec. Simpang Mamplam 06
7 Aceh Utara S1 * Kec. Tanah Pasir 07
8 Gayo Lues S1 * Kec. Pinding 08
9 Aceh Tamiang S1 * Kec. Bendahara 09
10 Aceh Jaya S1 * Kec. Jaya 10
11 Kota Langsa S1 * Kec. Langsa Baro 11

Keterangan:
S1 *:Statistik / Matematika / Teknik Informatika / Ekonomi Studi Pembangunan / Ekonomi Manajemen / Sosial Ekonomi Pertanian (Agrobisnis) /

DIII *:Statistik / Matematika / Teknik Informatika / Ekonomi Manajemen / Sosial Ekonomi Pertanian (Agrobisnis) / Manajemen Informatika / Penyuluhan Pertanian / 


Selengkapnya, untuk syarat-syarat pendaftaran dan jadwal tahapan seleksi penerimaan CPNS BPS Aceh 2012 ini klik disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Cari

Arsip Berita

Latihan CAT CPNS 2014